www.suarawengker.com | Berbagi informasi tentang : Pemerintahan, Pendidikan, Kuliner, Ekonomi, Bisnis, Otomotif, Dewan, info Daerah

22 Perguruan Tinggi Ternama Ikuti Smazaba Campus Fair 2025

 

Smazaba Campus Fair 2025

Ponorogo, Suara Wengker- Bertempat di lapangan futsal SMAN 1 Babadan Ponorogo sebanyak 22 Perguruan tinggi ternama di wilayah Jawa Timur dan Jawa Tengah mengikuti Smazaba Campus Fair 2025. Kegiatan ini di hadiri seluruh bapak ibu guru smazaba Ponorogo dan seluruh kelas XII.( Selasa, 21/01/2025)

Drs. H. Bambang Wijanarko, M.Si Waka kesiswaan SMA Negeri 1 Babadan Ponorogo 

Dalam sambutanya ketua panitia Smazaba Campus Fair 2025 Irvan Lukman dari politeknik Negeri Malang mengucapkan terimakasih kepada bapak kepala Smazaba Ponorogo bapak ibu guru dan semua pihak yang telah mendukung kelancaran acara Smazaba campus fair 2025

" Kami ingin membantu adik- adik kelas XII Smazaba Ponorogo mengenal lebih jauh terhadap perguruan tinggi yang diinginkan untuk itu manfaat kan kesempatan dengan sebaik- sebaiknya jadikan sebagai langkah awal untuk menggapai masa depan." 

Apresiasi setinggi-tingginya kepada Perguruan tinggi yang telah memberikan ijin kepada kami untuk memberikan informasi kepada adik adik Smazaba dan juga terima kasih kepada teman teman panitia Smazaba Campus fair 2025." Jelasnya  

Sementara itu Plt kepala SMAN 1 Babadan Ponorogo Dasar Daminto, S.Pd., M.Pd dalam sambutanya yang di sampaikan oleh Waka kesiswaan Drs. H. Bambang Wijanarko, M.Si mengatakan Alhamdulillah pada hari ini kita semua bisa mengikuti kegiatan Smazaba Campus fair 2025, mudah- mudahan semua berjalan lancar tanpa ada halangan.

 " Trimakasih kepada para alumni yang sudah mengadakan acara ini semoga bisa memberikan tambahan informasi kepada adik- adiknya angkatan ke 26, Dapatkan informasi sedetail mungkin kampus yang di inginkan sesuai bakat dan kemampuan Kalian dan insyaallah kalian akan menjadi yang terbaik, untuk membangun lingkungan kalian dan untuk Indonesia."

Bapak kepala sekolah mengucapkan terima kasih kepala seluruh panitia dan manfaatkan dengan sebaik- sebaiknya, Nanti ada informasi dari forum bidik misi, Dengarkan tanyalah sedetail mungkin program tersebut. bermimpi lah setinggi langit untuk menundukkan dunia, mudah- mudahan kalian berhasil dan membarikan manfaat bagi semuanya. jelas Bambang Wijanarko(eSWe)

.

Dibaca :


Name

Bansos,1,Beri6,2,Berita,1312,Berita.kodim,15,Bisnis,66,Bupati,1,daerah,3,desa,5,Dewan,32,DPRD,10,Ekonomi,50,Giat,217,kabupaten,1,Kasus,9,kodim,1,Kriminal,3,Kuliner,7,Laka - Lantas,4,Nasional,1,Otomotif,177,Pembangunan,80,pemerintah,568,pemerintah Ponorogo,12,pemerintah Ponorogo giat,1,Pemerintahan,213,Pendidikan,1056,pendidikan giat,2,pendidikan pemerintah,2,pendidikan pemerintah Ponorogo,1,pendidikan ponorogo,1,Pertanian,1,Peternakan,1,Polisi,2,politik,2,polr8,1,Polres,1159,Polres Ponorogo,1,Polri,1407,polri pemerintah Ponorogo pendidikan giat,1,Polri-TNI,24,Polwan,1,Ponorogo,576,Ponorogo giat,1,ponorogo pemerintah,1,Ponorogo pendidikan,6,PTSL,1,Sosial,3,TNI,341,TNI-Polri,140,Ucapan,415,Utama,2,Wisata,26,
ltr
item
Suara Wengker: 22 Perguruan Tinggi Ternama Ikuti Smazaba Campus Fair 2025
22 Perguruan Tinggi Ternama Ikuti Smazaba Campus Fair 2025
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9-msEKUAHoX46mRBMR561v_UQvo1wGAgZt0mepjdGeIqx_o9gRQjfdBSyid8MHw_mlkxA7KURbqu7mLTj8PuJ1wE51gUmdNv2qd7QzyvwYdFfTJh-h1D5xfFiXE8bxuIb4JO2M6_H5iQZU3E4JtIWUNHUS467rOylMW-K2XVVXwBsdvrJO5RDpARHi6w/s320/IMG_20250121_165104.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9-msEKUAHoX46mRBMR561v_UQvo1wGAgZt0mepjdGeIqx_o9gRQjfdBSyid8MHw_mlkxA7KURbqu7mLTj8PuJ1wE51gUmdNv2qd7QzyvwYdFfTJh-h1D5xfFiXE8bxuIb4JO2M6_H5iQZU3E4JtIWUNHUS467rOylMW-K2XVVXwBsdvrJO5RDpARHi6w/s72-c/IMG_20250121_165104.jpg
Suara Wengker
https://www.suarawengker.com/2025/01/22-perguruan-tinggi-ternama-ikuti.html
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/2025/01/22-perguruan-tinggi-ternama-ikuti.html
true
8364970414724867657
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy