www.suarawengker.com | Berbagi informasi tentang : Pemerintahan, Pendidikan, Kuliner, Ekonomi, Bisnis, Otomotif, Dewan, info Daerah

Tampil di Festival Reog Nasional XXVIII, SMKN 1 Jenangan ikut lestarikan dan tanamkan Kesenian Reog kepada Siswa

 



Ponorogo, Suarawengker- Dalam rangka ikut melestarikan Reog Ponorogo sekaligus menanam kan rasa memiliki Reog Ponorogo, Reog Niken Gandini STMJ Ponorogo mengikuti festival Reog Nasional di panggung utama Alon Alon Ponorogo.( Sabtu,15/07/2023)

Saat di konfirmasi wartawan kepala SMKN 1 Jenangan atau lebih di kenal STMJ Ponorogo Sujono, S.Pd., M.Pd  melalui waka kesiswaan Fajar Riyanto, S.Pd mengatakan, Alhamdulillah pada tahun ini Reog Niken Gandini SMKN 1 Jenangan tampil dalam Festival Reog Nasional XXVIII dalam rangka grebeg suro tahun 2023.

" Persiapan sudah kita lakukan dua bulan yang lalu di karenakan para  peraganya yang dulu sudah lulus dari STMJ dengan demikian kita harus seleksi dulu untuk masuk ke tim reog." Jelas Fajar

Lebih lanjut beliau juga menjelaskan dengan ikutnya Group Reog Niken Gandini di Festival Reog Nasional ini diantaranya kita memperkenalkan kepada anak- anak agar budaya yang ada di ponorogo ini bisa mendarah daging jangan sampai Reog di klaim oleh negara lain, jika anak anak sudah menjiawai Reog apapun akan di lakukan demi kelestarian budaya ini, bukan hanya budaya biasa namun reog  merupakan budaya adi luhung,

Kita tidak memasang target , jika anak anak mau tampil maka berlatihlah yang giat dan penampilan yang baik

" Kami berpesan kepada anak- anak SMKN 1 Jenangan agar Reog ini benar benar di jadikan  budaya kita yang lebih agung, dan untuk anak anak yang sudah tampil di panggung utama Alon-Alon kami ucapkan terima kasih karena telah berjuang   dan semoga mendapatkan hasil yang terbaik," tambahnya.( eSWe)

Dibaca :


Name

Bansos,1,Beri6,2,Berita,1312,Berita.kodim,15,Bisnis,66,Bupati,1,daerah,3,desa,5,Dewan,32,Ekonomi,50,Giat,217,kabupaten,1,Kasus,9,kodim,1,Kriminal,3,Kuliner,7,Laka - Lantas,4,Nasional,1,Otomotif,141,Pembangunan,80,pemerintah,532,pemerintah Ponorogo,12,pemerintah Ponorogo giat,1,Pemerintahan,213,Pendidikan,938,pendidikan giat,2,pendidikan pemerintah,2,pendidikan pemerintah Ponorogo,1,pendidikan ponorogo,1,Pertanian,1,Peternakan,1,Polisi,2,politik,2,polr8,1,Polres,1158,Polres Ponorogo,1,Polri,1336,polri pemerintah Ponorogo pendidikan giat,1,Polri-TNI,24,Polwan,1,Ponorogo,576,Ponorogo giat,1,ponorogo pemerintah,1,Ponorogo pendidikan,6,PTSL,1,Sosial,3,TNI,294,TNI-Polri,140,Ucapan,290,Utama,2,Wisata,26,
ltr
item
Suara Wengker: Tampil di Festival Reog Nasional XXVIII, SMKN 1 Jenangan ikut lestarikan dan tanamkan Kesenian Reog kepada Siswa
Tampil di Festival Reog Nasional XXVIII, SMKN 1 Jenangan ikut lestarikan dan tanamkan Kesenian Reog kepada Siswa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlUzz8FUm_s_xZ3tBWgXd6ISYb_ukvmA6uVdZiuRwvtBhGiNFwvGJVimrThsPLxmbUtQRo20CYNG0gTRR3uhuLthJbn0gNqZeS2QXA2YXErLvPOS2yAPplClxybIWmJ-yVqnuwo7qEgt7wX5Nro83mmJ8HpYmig8Qm4q7JtTILQvF0bHhnaGp9WipvsPs/s320/IMG_20230719_162722.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlUzz8FUm_s_xZ3tBWgXd6ISYb_ukvmA6uVdZiuRwvtBhGiNFwvGJVimrThsPLxmbUtQRo20CYNG0gTRR3uhuLthJbn0gNqZeS2QXA2YXErLvPOS2yAPplClxybIWmJ-yVqnuwo7qEgt7wX5Nro83mmJ8HpYmig8Qm4q7JtTILQvF0bHhnaGp9WipvsPs/s72-c/IMG_20230719_162722.jpg
Suara Wengker
https://www.suarawengker.com/2023/07/tampil-di-festival-reog-nasional-xxviii.html
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/2023/07/tampil-di-festival-reog-nasional-xxviii.html
true
8364970414724867657
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy