www.suarawengker.com | Berbagi informasi tentang : Pemerintahan, Pendidikan, Kuliner, Ekonomi, Bisnis, Otomotif, Dewan, info Daerah

Tongkat estafet kepala SDN 3 Bangunsari diserahterimakan dari Mujiadi, S.Pd., M.Pd kepada Mochtar Saphi'i, S.Pd

 

Serah terima jabatan kepala SDN 3 Bangunsari Ponorogo


Ponorogo, Suarawengker-  Memasuki masa Purna tugas  sebagai kepala SDN 3 Bangunsari Mujiadi S.Pd., M.Pd yang berakhir pada 30 Nopember 2022, diadakan serah terima jabatan kepala sekolah dari Mujiadi, S.Pd., M.Pd kepada Muhtar Saphi'i, S.Pd dengan di hadiri oleh pengawas SD  kabupaten Ponorogo, pengawas SD kecamannya Ponorogo, ketua APSI kabupaten, komite sekolah, serta paguyuban wali murid SDN 3 Bangunsari.(Rabu, 30/10/2022)

Sambutan koordinator pengawas SD kabupaten Ponorogo 

Dalam sambutan nya Mujiadi S.Pd., M.Pd mengucapkan banyak trimakasih atas kehadiran bapak ibu semuanya serta para undangan,Trimakasih kepada dinas pendidikan kabupaten Ponorogo yang telah memberikan tugas selam 4 bulan di SDN 3 Bangunsari, trimakasih juga kepada keluarga besar SDN 3 Bangunsari yang telah menerima dan bekerja sama walaupun waktunya sangat singkat .

Sesaat usai penandatanganan sertjab kepala SDN 3 Bangunsari dari Mujiadi, S.Pd., M.Pd kepada Mochtar Saphi'i, S. Pd


" Saya mengawal program kepala sekolah yang lama dan telah saya laksanakan, serta akan di teruskan perjuangannya oleh kepala sekolah yang baru dalam rangka untuk menyelesaikan program  program yang ada di SDN 3 Bangunsari yang masih belum terlaksana," jelas Mujiadi


Lebih lanjut Mujiadi juga berpesan kepada kepala sekolah yang baru agar kebersamaan dan kekeluargaan agar terus dilanjutkan di karenakan sangat penting untuk mencapai tujuan sesuai dengan tupoksinya , koordinasi kan dengan teman teman yang ada di SDN 3 Bangunsari  , tetap koordinasi dengan dinas pendidikan kabupaten Ponorogo , 

" Dalam kurun waktu 38 tahun saya mengabdi sebagai ASN di dinas pendidikan saya genap usia  60 tahun, memang baru 4 bulan di sini waktu yang singkat di SDN 3 Bangunsari ini, jika ada  yang kurang berkenan  saya mohon yang sebesar-besarnya, Ijinkan saya pamit undur diri dari kedinasan di SDN 3 Bangunsari, tambah nya

Sementara itu kepala sekolah baru Mochtar Saphi'i, S.Pd mengucapkan Selamat kepada Bapak Mujiadi yang telah lolos Purwa tugas pada hari ini, beliau karakter nya tegas,


" Amanat dari pemerintah kita laksanakan sebaik baiknya dan Saya minta arahan dari bapak ibu pengawas dan kepada  bapak ibu guru, bapak ibu paguyuban saya mohon dukungannya, Mudah-mudahan  saya bisa membawa SDN 3 Bangunsari menjadi lebih baik,  setelah purna semoga pak mujiadi di beri kesehatan, Mudah mudahan pertemuan ini membawa keberkahan khususnya lembaga SDN 3 Bangunsari ,tambahnya


Koordinator pengawas Sekolah dasar Kabupaten Ponorogo Drs, Pujianto, MM mengatakan atas nama Dinas pendidikan kabupaten Ponorogo menyampaikan apresiasinya dan penghargaan setinggi tingginya kepada Bapak Mujiadi yang telah mengabdikan diri di dinas pendidikan , bisa pensiun dengan cumlaude,

"Atas nama dinas Pendidikan kabupaten Ponorogo barangkali selama kerja sama kita  saling koordinasi banyak kekurangan dan kekhilafan kami mohon maaf yang sebesar besarnya, sumbang sih dari panjenengan diharapkan bisa mberikan saran kepada dinas Pendidikan, kami selalu menunggu  saran saran untuk kemajuan pendidikan di pono sangat di butuhkan," jelas Pujianto


SDN 3 Bangunsari merupakan salah satu sekolah di kabupaten dengan rombel terbesar, ketika menempatkan guru dan kepala harus hati hati , mudah-mudahan pilihan dari dinas tidak salah karena pak Muhtar melanjutkan program program yang ada, tentunya seorang kepala sekolah bisa sukses jika ada dukungan dan koordinasi dengan semua pihak. Dukungan bapak ibu sangat di harapkan, demi kelancaran kegiatan belajar-mengajar di SDN 3 Bangunsari, tambahnya

Dibaca :


Name

Bansos,1,Beri6,2,Berita,1312,Berita.kodim,15,Bisnis,66,Bupati,1,daerah,3,desa,5,Dewan,32,Ekonomi,50,Giat,217,kabupaten,1,Kasus,9,kodim,1,Kriminal,3,Kuliner,7,Laka - Lantas,4,Nasional,1,Otomotif,151,Pembangunan,80,pemerintah,546,pemerintah Ponorogo,12,pemerintah Ponorogo giat,1,Pemerintahan,213,Pendidikan,978,pendidikan giat,2,pendidikan pemerintah,2,pendidikan pemerintah Ponorogo,1,pendidikan ponorogo,1,Pertanian,1,Peternakan,1,Polisi,2,politik,2,polr8,1,Polres,1158,Polres Ponorogo,1,Polri,1345,polri pemerintah Ponorogo pendidikan giat,1,Polri-TNI,24,Polwan,1,Ponorogo,576,Ponorogo giat,1,ponorogo pemerintah,1,Ponorogo pendidikan,6,PTSL,1,Sosial,3,TNI,305,TNI-Polri,140,Ucapan,313,Utama,2,Wisata,26,
ltr
item
Suara Wengker: Tongkat estafet kepala SDN 3 Bangunsari diserahterimakan dari Mujiadi, S.Pd., M.Pd kepada Mochtar Saphi'i, S.Pd
Tongkat estafet kepala SDN 3 Bangunsari diserahterimakan dari Mujiadi, S.Pd., M.Pd kepada Mochtar Saphi'i, S.Pd
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOWRkvuOEsR6y4i-A8r3LuPpTZkRAzFF1YkUdnA_yZFLRcuNShs7tK91sTu2ZaIk04RsQWZj6ZCKAgul1vsDfvZaT63j-nxJaL6PyaUFRNdM9ga30viEyEaOPW2khtLusGOvc9ys2v6sb4AGfMktYKeWE1QAy_MvxVAIOxMRl6dqnzNB2AwkRSQodH/s320/IMG_20221130_201356.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOWRkvuOEsR6y4i-A8r3LuPpTZkRAzFF1YkUdnA_yZFLRcuNShs7tK91sTu2ZaIk04RsQWZj6ZCKAgul1vsDfvZaT63j-nxJaL6PyaUFRNdM9ga30viEyEaOPW2khtLusGOvc9ys2v6sb4AGfMktYKeWE1QAy_MvxVAIOxMRl6dqnzNB2AwkRSQodH/s72-c/IMG_20221130_201356.jpg
Suara Wengker
https://www.suarawengker.com/2022/11/tongkat-estafet-kepala-sdn-3-bangunsari.html
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/2022/11/tongkat-estafet-kepala-sdn-3-bangunsari.html
true
8364970414724867657
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy