www.suarawengker.com | Berbagi informasi tentang : Pemerintahan, Pendidikan, Kuliner, Ekonomi, Bisnis, Otomotif, Dewan, info Daerah

Dayang- Dayang SMA Negeri 1 Babadan ikuti kirab lintas sejarah dalam rangkaian grebeg suro tahun 2022

 


SMAN 1 Babadan Ponorogo ikuti pawai lintas sejarah 


Ponorogo, Suarawengker- Lintas sejarah kabupaten Ponorogo di ikuti oleh seluruh perwakilan dari berbagi instansi baik pemerintahan maupun pendidikan di kabupaten Ponorogo, SMAN 1 Babadan salah satu sekolah yang di tunjuk oleh dinas pendidikan provinsi Jawa timur cabang  dinas wilayah Ponorogo-Magetan untuk mengikuti kirab lintas sejarah kabupaten Ponorogo yang merupakan salah satu rangkaian acara  grebeg suro dan hari jadi Kabupaten Ponorogo ke 526.( Jumat, 29/07/2022)


Dr. Suroso, M.Pd kepala SMAN 1 Babadan Ponorogo 



Dr. Suroso. M.Pd kepala SMAN 1 Babadan Ponorogo saat di konfirmasi wartawan mengatakan bahwa SMA Negeri 1 Babadan Ponorogo di tunjuk oleh cabdin wilayah Ponorogo- Magetan untuk mengirimkan wakilnya dalam rangka mengikuti kirab lintas budaya yang diadakan oleh pemerintah kabupaten Ponorogo,




" SMAN 1 Babadan Ponorogo ditugasi dari cabdin untuk mengirimkan dayang dayang dalam rangka mengikuti kirab lintas sejarah yang di sesuaikan dengan tema kabupaten Ponorogo bergandeng erat, bergerak cepat, untuk menuju Ponorogo hebat, enam anak kita siapkan untuk menjadi dayang dayang untuk mengikuti kirab lintas sejarah tersebut," jelas Suroso


Lebih lanjut beliau juga menjelaskan bahwa kita juga bergerak cepat untuk mempersiapkan semua hal tersebut, termasuk bekerja sama dengan pihak luar, selain ikut kirab lintas sejarah SMA Negeri 1 Babadan Ponorogo juga mengirimkan tim untuk mengikuti lomba esai dalam rangka HUT kabupaten Ponorogo ke 526, tambahnya



Sementara itu Bambang Wijanarko. S.Pd., M.Si Waka kesiswaan menjelaskan bahwa persiapan untuk mengikuti pawai lintas sejarah ini sangat mepet waktunya, semaksimal mungkin kita upayakan untuk memperoleh hasil yang terbaik, 


" Pemilihan peserta kita libatkan seluruh kelas baik dari kelas X, XI dan XII dengan kita percayakan wali kelas masing masing untuk mengirimkan calonya dan akhirnya kita pilih enam perwakilan dari SMAZABA Ponorogo, Begitu juga dengan mobil yang dihias kita melibatkan tenaga yang profesional ," jelas Bambang

Dibaca :


Name

Bansos,1,Beri6,2,Berita,1312,Berita.kodim,15,Bisnis,66,Bupati,1,daerah,3,desa,5,Dewan,30,Ekonomi,50,Giat,217,kabupaten,1,Kasus,9,kodim,1,Kriminal,3,Kuliner,7,Laka - Lantas,4,Nasional,1,Otomotif,115,Pembangunan,80,pemerintah,514,pemerintah Ponorogo,12,pemerintah Ponorogo giat,1,Pemerintahan,213,Pendidikan,861,pendidikan giat,2,pendidikan pemerintah,2,pendidikan pemerintah Ponorogo,1,pendidikan ponorogo,1,Pertanian,1,Peternakan,1,Polisi,2,politik,1,polr8,1,Polres,1158,Polres Ponorogo,1,Polri,1297,polri pemerintah Ponorogo pendidikan giat,1,Polri-TNI,24,Polwan,1,Ponorogo,576,Ponorogo giat,1,ponorogo pemerintah,1,Ponorogo pendidikan,6,PTSL,1,Sosial,3,TNI,269,TNI-Polri,140,Ucapan,227,Utama,2,Wisata,26,
ltr
item
Suara Wengker: Dayang- Dayang SMA Negeri 1 Babadan ikuti kirab lintas sejarah dalam rangkaian grebeg suro tahun 2022
Dayang- Dayang SMA Negeri 1 Babadan ikuti kirab lintas sejarah dalam rangkaian grebeg suro tahun 2022
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdxzoCeUMujrI3m0On6GHlHgHS9ZfGadgjBGHlFFUJm15Bc7gseClXl3xndfOeHDWN54LHcKmxeuL13-FScxhxii8PTIOezZLWp0LZSBFciRk_lYFdIJtv7mdLKEwQqmCQtce-72xj38iQUe4Iqbi3KConjEVP_tm_examTsNpJwC5d9BzhrVaXIDU/s320/IMG_20220730_093437.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdxzoCeUMujrI3m0On6GHlHgHS9ZfGadgjBGHlFFUJm15Bc7gseClXl3xndfOeHDWN54LHcKmxeuL13-FScxhxii8PTIOezZLWp0LZSBFciRk_lYFdIJtv7mdLKEwQqmCQtce-72xj38iQUe4Iqbi3KConjEVP_tm_examTsNpJwC5d9BzhrVaXIDU/s72-c/IMG_20220730_093437.jpg
Suara Wengker
https://www.suarawengker.com/2022/07/dayang-dayang-sma-negeri-1-babadan.html
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/2022/07/dayang-dayang-sma-negeri-1-babadan.html
true
8364970414724867657
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy