www.suarawengker.com | Berbagi informasi tentang : Pemerintahan, Pendidikan, Kuliner, Ekonomi, Bisnis, Otomotif, Dewan, info Daerah

Polda Jawa Timur dan Polrestabes Surabaya Siapkan Gerai Vaksin Di Tujuh Titik di Wilayah Kota Surabaya

Surabaya, Suarawengker,- Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta mendatangi Markas Polrestabes Surabaya, dihari pertama Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan memimpin, Selasa (10/8/2021), petang.

Kedatangan Irjen Nico dalam rangka melakukan kegiatan koordinasi Harkamtibmas dan juga penanganan covid 19 . “Kedatangan saya ke sini untuk mensinergikan program program yang telah dilaksanakan oleh Polda dan Polrestabes Surabaya,” kata Irjen Nico, di Mapolrestabes, Selasa (10/8/2021).

Lanjut dia, diketahui Kapolrestabes Surabaya sudah serah terima dan siap bersinergi antara Polda dengan Polres yang sudah berjalan selama ini agar dapat ditingkatkan.

“Polda Jatim akan mendukung semua program-program yang telah direncanakan oleh Kapolrestabes bersama Bapak Walikota, khususnya dalam penanganan covid-19,” tambah Nico.

Kapolda melajutkan, dalam penanganan covid di Surabaya, Polda dan Polrestabes akan memberikan perhatian secara khusus supaya Sinergi bersama Pemkot Surabaya dan jajarannya bisa berjalan dengan baik.

Angka pertambahan yang tiap hari dianalisis bersama, kemudian bagaimana pelaksanaan PPKM terkait dengan vaksinasi itu juga menjadi topik pembahasan.

“Kedepan kami akan melaksanakan serbuan vaksinasi merdeka akan direncanakan bersama-sama Bapak Walikota dan akan membuka beberapa gerai di 7 titik di wilayah Surabaya,” imbuhnya.

Kemudian pihak Kepolisian juga akan melaksanakan vaksinasi massal yang dilaksanakan bersama Pemerintah Kota Surabaya. Dalam rencana awal akan disiapkan 10 ribu dosis dan akan diinformasikan kepada masyarakat waktu dan tempat pelaksanaannya.

Nico juga memohon kepada masyarakat Kota Surabaya untuk selalu mematuhi protokol kesehatan, mendorong program vaksinasi. Karena progam ini akan berhasil jika mendapat dukungan dari warga Kota Surabaya.

“Saya sendiri senang melihat antusias masyarakat yang berjalan di seluruh Jawa Timur, apalagi Surabaya untuk pelaksanaan vaksin dan juga dalam upaya menjaga Protokol Kesehatan,” tutup Nico.(*)

Dibaca :


Name

Bansos,1,Beri6,2,Berita,1312,Berita.kodim,15,Bisnis,66,Bupati,1,daerah,3,desa,5,Dewan,30,Ekonomi,50,Giat,217,kabupaten,1,Kasus,9,kodim,1,Kriminal,3,Kuliner,7,Laka - Lantas,4,Nasional,1,Otomotif,115,Pembangunan,80,pemerintah,514,pemerintah Ponorogo,12,pemerintah Ponorogo giat,1,Pemerintahan,213,Pendidikan,861,pendidikan giat,2,pendidikan pemerintah,2,pendidikan pemerintah Ponorogo,1,pendidikan ponorogo,1,Pertanian,1,Peternakan,1,Polisi,2,politik,1,polr8,1,Polres,1158,Polres Ponorogo,1,Polri,1297,polri pemerintah Ponorogo pendidikan giat,1,Polri-TNI,24,Polwan,1,Ponorogo,576,Ponorogo giat,1,ponorogo pemerintah,1,Ponorogo pendidikan,6,PTSL,1,Sosial,3,TNI,269,TNI-Polri,140,Ucapan,227,Utama,2,Wisata,26,
ltr
item
Suara Wengker: Polda Jawa Timur dan Polrestabes Surabaya Siapkan Gerai Vaksin Di Tujuh Titik di Wilayah Kota Surabaya
Polda Jawa Timur dan Polrestabes Surabaya Siapkan Gerai Vaksin Di Tujuh Titik di Wilayah Kota Surabaya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_Z2dGdHrnDLGa7XlRfoYNnrKCflPa2JFGWy8lmHzDLykDGdN5MNrsUnN0x-WGOAO1GvrMc6y4afIKpohP0lOvHcECNK5Z2CUWO-7CF5VHdu2lBQNHS16ra8vqkXTxTEtSIDYJk23BY38/s320/IMG-20210811-WA0009.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_Z2dGdHrnDLGa7XlRfoYNnrKCflPa2JFGWy8lmHzDLykDGdN5MNrsUnN0x-WGOAO1GvrMc6y4afIKpohP0lOvHcECNK5Z2CUWO-7CF5VHdu2lBQNHS16ra8vqkXTxTEtSIDYJk23BY38/s72-c/IMG-20210811-WA0009.jpg
Suara Wengker
https://www.suarawengker.com/2021/08/polda-jawa-timur-dan-polrestabes.html
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/
https://www.suarawengker.com/2021/08/polda-jawa-timur-dan-polrestabes.html
true
8364970414724867657
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy